Agar Fesyen Indonesia Go Internasional, Ali Charisma : Sesuaikan dengan Budaya Mereka
Fesyen Indonesia saat ini tengah menyasar ke pasar internasional. Beberapa kali karya fesyen anak bangsa telah tiba di luar negeri sana. Namun, agar produk fesyen Indonesia go internasional, penting untuk menyesuaikan budaya dengan luar negeri Hal ini diungkapkan oleh National Chairman Indonesian Fashion Chamber, Ali Charisma. Menurutnya sangat penting, bagi para desainer Indonesia menyesuaikan trend…